Hujan, Membaca, Kemesraan, dan Surga


"Hujan tersenyum tak kala pagi menyapa. Memberi kabar gembira pada semesta. Hidup ini jangan dibuat bingung sebab bahagia itu milik kita bersama.

Hujan pagi menemani Jogjakarta. Aku duduk tersenyum mesra ditemani buku yang riang gembira. Pikiranku terus menyapa membayangkan kehadiranmu yang menginspirasi sepanjang masa.

Pagi-pagi aku membaca, melihat bintang dan surga. Tantangan hidup ini harus ku sapa sebagai bekal hidup mengisi ujian yang ada."

Bagaimana denganmu sahabat?


Arda Dinata 
IG : @arda.dinata
BACA ARTIKEL LAINNYA:

Arda Dinata

Arda Dinata is a writer for various online media, lives in Pangandaran - West Java. www.ArdaDinata.com: | Share, Reference & Education | | Source for Sharing Inspiration, Knowledge and Motivation for Success | World of Business, Business, Boss, Rich, Money, Dollars and Success |

Lebih baru Lebih lama